MONEV DPMD KEPADA KELOMPOK JEPRILINK
Administrator 08 Oktober 2019 09:02:29 WITA
Monitoring sarana prasarana Kelompok Pengelolaan Sampah Jepri-Link Desa Tejakula oleh DPMD Kabupaten Buleleng, tim kabupaten merasa tertarik dan bagi mereka konsep inilah yg seharusnya sama2 kita jalankan yaitu "olah sampah semampunya agar sampah tidak menumpuk di TPA yg sedang overload
#edukasi butuh waktu panjang
#perubahan sedang kami proses dengan kerja keras dan kesabaran
Edukasi Jepri-Link
Barang dan bahan yang berasal dari kebun seperti daun, buah, sayur, dan organik lainnya agar dikembalikan ke kebun dengan pengolahan menjadi kompos yang bermanfaat bagi alam
Jangan sampah organik ditumpuk bercampur di TPA/TPST....nanti kebun bisa marah dengan tidak memberikan kesuburan lagi
#di pasar mohon sampah organik ditaruh dalam drum sampah organik.
ikut mengelola sampah, melestarikan alam dan membuat desa lebih baik tidak mesti jadi pejabat, tokoh atau aparat.... Kita warga biasa : teman dekat, saudara, pemulung, PNS, Pemangku, kontrak/honorer, nelayan, petani semua boleh dan bisa untuk mengelola sampah
Hampir 60 persen lebih sampah bercampur warga merupakan sampah organik... Jepri-link bersama kelompok tani Teja Rahayu akan berusaha ikut mengurangi beban TPST dengan melayani beberapa warga yang sudah bisa memilah sampah organik dan yang tidak bisa memanfaatkan sendiri dirumah masing2 akan kami kelola menjadi kompos untuk budidaya tanaman organik kami... tentunya kami masih awal perjuangan dan masih harus belajar
#ayo pilah sampah
Komentar atas MONEV DPMD KEPADA KELOMPOK JEPRILINK
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |